Lowongan Kerja PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) – PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) merupakan anak perusahaan dari PT Pupuk Indonesia (Persero). Awalnya, proyek Pupuk Kaltim dikelola oleh perusahaan minyak negara Pertamina dengan fasilitas pabrik pupuk terapung atau pabrik di atas kapal. 

Karir.com atau Billo karir merupakan sebuah platform penyedia informasi lowongan kerja. Billo karir memberi informasi berupa lowongan kerja swasta, bumn, cpns. Lowongankerja tersedia untuk beberapa jenjang pendidikan seperti SMA/SMK,D3, kemudian S1/S2. Lowongan Kerja yang tersedia bersumber dari website resmi perusahaan atau sosisal media resmi oleh perusahaan tertentu dan membuka kesempatan berkarir bagi para pencari kerja.

Siapkan CV kerja berkualitas dan semenarik mungkin.Perluas wawasan tentang bagaimana proses rekrutmen kerja. Umumnya terdiri dari tes psikotes,interview HRD dan Interview User. Namun ada kalanya proses tersebut berbeda untuk perusahaan-perusahaan tertentu. Semakin banyak wawasan tentang proses rekrutmen dan dunia kerja,maka semakin mudah untuk meraih karir impian.

Lowongan Magang PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim)


Pupuk Kaltim Apprentice Challenge Batch VI Tahun 2022

Kualifikasi :

  • Pendidikan D3/S1 :
    • Ahli Nautika
    • Ahli Tatlaksana Kepelabuhan
    • Akuntansi
    • Ekonomi Manajemen
    • Ekonomi Keuangan
    • Ilmu Komunikasi
    • Pariwisata
    • Sistem Informasi
    • Teknik Elektro
    • Teknik Industri
    • Teknik Informatika
    • Teknik Instrumentasi/Teknik Fisika
    • Teknik Kimia
    • Teknik Lingkungan
    • Teknik Mesin
    • Teknik Pemeliharaan Mesin
    • Teknik Sipil
    • Teknik Transportasi Laut

Persyaratan Umum :

  • Warga Negara Indonesia KTP Bontang
  • Ketentuan usia calon peserta minimal 18 tahun dan maksimal 30 tahun
  • IPK minimal 3.00 skala 4.00
  • Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Pupuk Kaltim
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Bebas narkoba dan sejenisnya
  • Kesempatan ini terbuka untuk semua yang memillki semangat dan motivasi untuk belajar tanpa memandang keterbatasan fisik
  • Lokasi Penempatan Area Kerja PT Pupuk Kalimantan Timur

Benefit :

  • Uang Saku
  • Onboarding Package
  • Pembimbing yang kompeten
  • Fasilitas keselamatan dan Kesehatan Kerja
  • Asuransi BPJS Ketenagakerjaan
  • Pengobatan Ringan
  • Sertifikasi Industri
  • Mengenal Dunia Industri
  • Pemakaian beberapa Fasilitas Olah Raga & Rekreasi Perusahaan

Persyaratan Administrasi :

  1. Sertifikat vaksin booster covid-19 (pdf)
  2. Copy KTP Kota Bontang (format pdf)
  3. Daftar Riwayat Hidup (format pdf)
  4. Ijazah/surat keterangan lulus (format pdf)
  5. Transkip Akademi (format pdf)
  6. Pas foto latar belakang merah (format jpg) ukuran file minimal 2 MB
  7. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku (format pdf)
  8. Surat pernyataan bebas narkoba dari instansi yang berwenang (format pdf)
  9. Surat keterangan sehat dari fasilitas kesehatan (format pdf)
    Catatan : untuk No 7-8-9 bagi yang dinyatakan lolos tahap wawancara

Cara melamar :

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi Lowongan Kerja Pupuk Kaltim, silahkan  kirim dokumen persyaratan administrasi melalui link dibawah ini :

DAFTAR

Hardcopy berkas persyaratan dikirim ke:
Dinas Tenaga Kerja Kota Bontang
Jl Awang Long No. 1 Bontang Baru, Bontang Utara, Kota Bontang, Kalimantan Timur, 75325

Batas Akhir pendaftaran 10 Juni 2022

Note :

  • Proses seleksi tidak dipungut biaya
  • Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang dipanggil mengikuti seleksi
  • Berkas administrasi menjadi miliki PT Pupuk Kalimantan Timur
  • Pemalsuan dokumen lamaran merupakan pelanggaran hukum dan akan diserahkan kepada aparat yang berwenang untuk ditindak lanjuti
  • Pengumuman hasil seleksi akan disampaikan melalui Disnaker Bontang, Media Sosial Web PT Pupuk Kalimantan Timur

Bagikan: