Loker BUMN

Lowongan Kerja Bina BNI PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk

Billo karir

Lowongan Kerja PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk

Lowongan Kerja BINA BNI PT Bank Negara Indonesia (Persero) – PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk (selanjutnya disebut “BNI” atau “Bank”) merupakan bank BUMN.  Pada awal berdiri Bank BNI di Indonesia menjadi Bank sentral dengan nama “Bank Negara Indonesia” dan pada tahun 1968 bank ini berubah statusnya menjadi Bank Umum Milik Negara. Selanjutnya, peran BNI sebagai Bank yang diberi mandat untuk memperbaiki ekonomi rakyat dan berpartisipasi dalam pembangunan nasional.

Karir.com atau Billo karir merupakan sebuah platform penyedia informasi lowongan kerja. Billo karir memberi informasi berupa lowongan kerja swasta, bumn, cpns. Lowongan kerja tersedia untuk beberapa jenjang pendidikan seperti SMA / SMK, D3, kemudian S1 / S2. Lowongan Kerja yang tersedia bersumber dari website resmi perusahaan atau sosisal media remi oleh perusahaan tertentu dan membuka kesempatan berkarir bagi para pencari kerja.

Siapkan CV kerja berkualitas dan semenarik mungkin. Perluas wawasan tentang bagaimana proses rekrutmen kerja. Umumnya terdiri dari tes psikotes, interview HRD dan Interview User. Namun ada kalanya proses tersebut berbeda untuk perusahaan-perusahaan tertentu. Semakin banyak wawasan tentang proses rekrutmen dan dunia kerja, maka semakin mudah untuk meraih karir impian.

Lowongan Kerja Bina BNI PT Bank Negara Indonesia (Persero)


Bina BNI Wilayah 11

Posisi :

  • Teller
  • Administrasi

Kualifikasi :

  • Pria/Wanita berpenampilan menarik
  • Tinggi badan minimal 165 cm (pria) dan minimal 155 cm (wanita)
  • Usia maksimal 25 tahun pada 31 Desember 2022
  • Pendidikan minimal SMA-S1 dengan syarat :
    • Rata-rata nilai pada rapor semester 5 & 6 untuk SMA/setara, minimal 7
    • IPK untuk D1-S1, minimal 2,5
  • Untuk S1 diutamakan :
    • Sarjana Teknik Arsitektur & Teknik Informatika
    • Memiliki softsklill dhi menggunakan aplikasi desain grafis (adobe photoshop
    • Menguasai Ms Excel dan power point
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani program magang
  • Belum memiliki pengalaman kerja (fresh graduate)
  • Sehat jasmani dan rohani (disertai dengan surat keterangan dokter)
  • Tidak pernah terlibat narkoba atau pelanggaran hukum lainnya (disertai Surat Keterangan Catatan Kepolisian / SKCK)
  • Telah endapatkan persetujuan dari orang tua/ wali, yang di buktikan dengan surat persetujuan yg ditandatangani oleh orang tua/wali bersangkutan)
  • Formulir lamaran wajib dilengkapi dengan foto berwarna ukuran postcard (seluruh badan tampak depan dan samping, setengah badan dan close up
  • Sebelum mengisi link pendaftaran agar membuat video perkenalan dan tag di IG bniwilayah 11 dan hmrwmo

Cara melamar:

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja diatas, silahkan  kirimkan berkas lamaran lengkap melalui link dibawah ini :

  • DAFTAR
  • Batas Akhir Pendaftaran 07 November 2022

Note :

  • Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
  • Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Baca Juga