Lowongan Kerja Kementerian PPN/Bappenas – Kementrian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional PPN/Bappenas mempunyai tugas melaksanakan pengoordinasian, perumusan dan pelaksanaan kebijakan, serta pemantauan, evaluasi, dan pengendalian perencanaan pembangunan nasional di bidang politik dan komunikasi.

Penetapan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional mulai berlaku pada 31 Desember 1963, dan yang terakhir adalah Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional pada masa orde baru-hingga sekarang.

Visi

  • Perencanaan Pembangunan Nasional yang berkualitas dan kredibel untuk mewujudkan Indonesia Maju yang Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian Berlandaskan Gotong Royong

Misi

  • Menyelenggarakan perencanaan yang mampu mengarahkan pelaksanaan pembangunan dalam pencapaian kemajuan dan kesejahteraan bangsa.
    Menguatkan kapasitas kelembagaan perencana pembangunan yang efektif dan efisien.

Lowongan Kerja Kementerian PPN/Bappenas

Tertarik bekerja di Kementerian PPN/Bappenas ?, Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:


Tenaga Ahli Kepenulisan & Produksi Konten

Kualifikasi:

  • S1 Sastra Indonesia, Ilmu Komunikasi, Jurnalistik, atau sejenisnya.
  •  Diutamakan memiliki pengalaman di bidang jurnalistik dan/atau pemerintah minimal 2 tahun.
  •  Memiliki keahlian dalam menulis dan memeriksa fakta, tata bahasa (EYD, penempatan tanda baca, dll.), serta adaptasi gaya kepenulisan.
  •  Memiliki pengalaman dalam pengelolaan dan pembuatan materi untuk publikasi cetak dan media sosial.
  •  Memiliki ketertarikan untuk mengikuti tren terbaru di berbagai topik terutama pemerintahan, teknologi, dan data.
  •  Memiliki kemampuan bekerja sama dalam tim dan mampu menerima kritik & masukan.
  • Bersedia WFO di Jakarta.

cara melamar:

Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja diatas, silahkan  kirimkan berkas lamaran lengkap melalui link dibawah ini :

email: sdi@bappenas.go.id 

subjek: posisi_nama

Note :

  • Proses selseksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
  • Hanya pelamar yang memenuhi poin-poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.

Bagikan: