Lowongan Kerja Back Office PT Bank Muamalat Indonesia Tbk – PT Bank Muamalat Indonesia adalah bank umum pertama di Indonesia yang menerapkan prinsip Syariah Islam dalam menjalankan operasionalnya. Didirikan pada 1 November 1991, yang diprakarsai oleh Majelis Ulama Indonesia dan Pemerintah Indonesia. Mulai beroperasi pada tahun 1992, yang didukung oleh cendekiawan Muslim dan pengusaha, serta masyarakat luas. Pada tahun 1994, telah menjadi bank devisa. Produk pendanaan yang ada menggunakan prinsip Wadiah (titipan) dan Mudharabah (bagi-hasil). Sedangkan penanaman dananya menggunakan prinsip jual beli, bagi-hasil, dan sewa.
Karir.com atau Billo karir merupakan sebuah platform penyedia informasi lowongan kerja. Billo karir memberi informasi berupa lowongan kerja swasta, bumn, cpns. Lowongan kerja tersedia untuk beberapa jenjang pendidikan seperti SMA/SMK,D3, kemudian S1/S2. Lowongan Kerja yang tersedia bersumber dari website resmi perusahaan atau sosial media resmi oleh perusahaan tertentu dan membuka kesempatan berkarir bagi para pencari kerja.
Siapkan CV kerja berkualitas dan semenarik mungkin. Perluas wawasan tentang bagaimana proses rekrutmen kerja. Umumnya terdiri dari tes psikotes, interview HRD dan Interview User. Namun ada kalanya proses tersebut berbeda untuk perusahaan-perusahaan tertentu. Semakin banyak wawasan tentang proses rekrutmen dan dunia kerja, maka semakin mudah untuk meraih karir impian.
Lowongan Kerja Back Office PT Bank Muamalat Indonesia Tbk
Back Office Staff
Deskripsi Pekerjaan :
- Menjalankan proses administrasi transaksi umum Perbankan agar semua tercatat dan terdokumentasi dengan baik dan mengelola laporan keluar masuknya transaksi dan aktifitas pada kantor cabang.
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3
- Usia Maksimal 30 tahun
- Berpengalaman pada fungsi operasional perbankan
- Menguasai komputer minimal Ms Office
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan teliti
- Diutamakan menguasai teknologi informasi
- Penempatan di Serang
Benefit :
- Lingkungan kerja Islami, Gaji dan Insentif yang menarik, Asuransi Kesehatan dan Jiwa, serta Pelatihan dan Pengembangan Karir.
Cara melamar:
Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan atas, silahkan kirimkan berkas lamaran lengkap melalui email dibawah ini :
- Email : recruitment@bankmuamalat.co.id
Subject : Back Office – Serang - Batas akhir pendaftaran 31 Oktober 2022
Note :
- Proses seleksi lowongan pekerjaan ini tidak di pungut biaya apapun.
- Hanya pelamar yang memenuhi poin – poin kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.